SURVEI KELENGKAPAN SARANA DAN PRASARANA SEPAK BOLA DI SEKOLAH SEPAK BOLA (SSB) SE-KABUPATEN LOMBOK TIMUR 2020

SOPIYAN, NOVI (2020) SURVEI KELENGKAPAN SARANA DAN PRASARANA SEPAK BOLA DI SEKOLAH SEPAK BOLA (SSB) SE-KABUPATEN LOMBOK TIMUR 2020. [UNSPECIFIED]

[img] Text
SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ketersediaan sarana dan prasarana latihan di Sekolah Sepak Bola Se-Kabupaten Lombok Timur. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kualitatif.Jenis data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh melaluil embar observasi hasil kunjungan lapangan.Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik observasi. Responden dalam penelitian ini adalah pelatih. Jumlah sampel yang digunakan pada penelitian ini sebanyak 11 Sekolah Sepak Bola Se-Kabupaten Lombok Timur, maka disesuaikan dengan teknik Sampling Jenuh. Teknik analisis data yang digunakan adalah dengan rumus persentase, dan hasil dari analisis data tersebut disingkronkan dengan standar kategorisasi. Berdasarkan hasil analisis, diperoleh data dari lembar observasi sebesar 0,6 % skor untuk lapangan masuk pada kategori kurang, kemudian disusul maraka lapangan dengan nilai 0,3% dengan kondisi kurang sekali, selanjutnya gawang 0,8% dengan kondisi rata-rata cukup, dan untuk sarana dan prasarana yang lain dalam katagori baik dan sangat baik. Lebih lanjut tentang deskripsi hasil status kepemilikan diperjelas dengan tabel yang telah tersaji, kita dapat membandingkan mana data yang memiliki persentase lebih tnggi sampai yang paling rendah.Hasil data tersebut dapat diketahui bahwa 97.6% sekolah sepak bola di Lombok Timu rmemiliki sarana dan prasana latihan, sedangkan 1,7% tidak memilih sarana dan prasarana dan 0,7% sarana dan prasarananya memiliki sewa-menyewa. Kata Kunci: Survei, SaranaPrasaranalatihan

Item Type: UNSPECIFIED
Subjects: Pendidikan dan Pembelajaran > Evaluasi Pembelajaran
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan, dan Rekreasi
Depositing User: Mr Jaelani Ahmad
Date Deposited: 24 Feb 2021 04:01
Last Modified: 24 Feb 2021 07:01
URI: http://eprints.hamzanwadi.ac.id/id/eprint/4339

Actions (login required)

View Item View Item