LIANA, SOFIANI (2019) PENGARUH MEDIA KARTU KATA TERHADAP KETERAMPILAN MEMBACA SISWA KELAS III MI NW DAMES PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA TAHUN PELAJARAN 2019/2020. Diploma thesis, Universitas Hamzanwadi.
Text
SKRIPSI EL FIXS.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (5MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Media Kartu Kata Terhadap Keterampilan Membaca Siswa Kelas III MI NW Dames Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Tahun Pelajaran 2019/2020. Jenis penelitian ini menggunakan eksperimen. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas IIIA sebagai kelas eksperimen dan kelas IIIB sebagai kelas kontrol keseluruhannya berjumlah 30 siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah Quasi Eksperimental Design bentuk Only Control Design. Teknik pengumpulan data menggunakan tes perintah/ instruksi membaca teks cerita, data dianalisis menggunakan uji-t dua pihak dengan metode polled varian. Hasil hipotesis menunjukkan bahwa thitung >ttabel yaitu (15,294>2,048) yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima, sehingga dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh media kartu kata terhadap keterampilan membaca siswa kelas III MI NW Dames pada mata pelajaran bahasa Indonesia tahun pelajaran 2019/2020. Kata Kunci: Media Kartu Kata, Keterampilan Membaca
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Pendidikan dan Pembelajaran > Media Pembelajaran |
Divisions: | Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
Depositing User: | SIP M Kasyful Qomari |
Date Deposited: | 03 Mar 2021 03:52 |
Last Modified: | 03 Mar 2021 03:52 |
URI: | http://eprints.hamzanwadi.ac.id/id/eprint/4447 |
Actions (login required)
View Item |