PERSOALAN PSIKOLOGIS DALAM NOVEL HAMBA SEBUT PADUKA RAMA DEWA KARYA HERMAN PRATIKTO

Herman, Wijaya and Pranoto, Hadi (2019) PERSOALAN PSIKOLOGIS DALAM NOVEL HAMBA SEBUT PADUKA RAMA DEWA KARYA HERMAN PRATIKTO. Jurnal Mlangun, 16 (1). pp. 105-119. ISSN 1979-049X

[img] Text
Jurnal Malangun.pdf

Download (2MB)
Official URL: https://jurnalmlangun.kemdikbud.go.id/jurnal/index...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perwatakan tokoh Rama dalam novel hamba sebut Paduka Rama Dewa karya Herman Pratiko. Permasalahan dalam penelitian ini mendeskripsikan watak tokoh Rama yang dipengaruhi oleh alam bawah sadar Id, Ego, dan Superego. Untuk memecahkan masalah dan tujuan penelitian ini menggunakan pendekatan psikologi sastra yaitu mengkaji aspek psikologi tokoh utama dalam novel. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik analisis yang meliputi teknik baca dan catat kutipan yang berkaitan dengan kajian. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa watak tokoh Rama merupakan satu kesatuan yang utuh dalam dirinya yang tidak bisa dipisahkan. Tokoh Rama sebagi tokoh prantagonis yang serat akan kebaikan, tetapi memliki kekurangan berdasarkan perwatakan yang dipengaruhi oleh Id, Ego dan superego. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa perwatakan tokoh Rama yang dipengaruhi oleh Id berupa ragu dan nekat. Perwatakan tokoh Rama yang dipengaruhi oleh Ego berupa teguh pendirian, cekatan. Adapun, perwatakan tokoh Rama yang dipengaruhi oleh Superego berupa bijaksana dan rendah hati.

Item Type: Article
Additional Information: -
Uncontrolled Keywords: literary, psychology, novel, id, ego, and superego
Subjects: Bahasa dan Sastra > Bahasa Indonesia > Psikologi Sastra
Divisions: Fakultas Bahasa, Seni, dan Humaniora > Pariwisata
Depositing User: Herman Wijaya
Date Deposited: 18 Jul 2020 03:14
Last Modified: 18 Jul 2020 03:14
URI: http://eprints.hamzanwadi.ac.id/id/eprint/2989

Actions (login required)

View Item View Item