KORELASI ANTARA SELF EFFICACY DENGAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PKN KELAS IV DI SD NEGERI 04 KOTARAJA KECAMATAN SIKUR KABUPATEN LOMBOK TIMUR TAHUN PELAJARAN 2022/2023

RAMDANI, MUHAMMAD (2023) KORELASI ANTARA SELF EFFICACY DENGAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PKN KELAS IV DI SD NEGERI 04 KOTARAJA KECAMATAN SIKUR KABUPATEN LOMBOK TIMUR TAHUN PELAJARAN 2022/2023. undergraduate thesis, Universitas Hamzanwadi.

[img] Text
BAB I-III SKRIPSI MUHAMMAD RAMDANI NPM. 190102154 PGSD.pdf - Submitted Version

Download (447kB)
[img] Text
ABSTRACT MUHAMMAD RAMDANI NPM. 190102154 PGSD.pdf - Submitted Version

Download (1MB)
[img] Text
SKRIPSI LENGKAP MUHAMMAD RAMDANI NPM. 190102154 PGSD.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (12MB)

Abstract

Muhammad Ramdani. (2023). Korelasi antara Self Efficacy dengan Hasil Belajar Siswa pada mata pelajaran PKn kelas IV di SD Negeri 04 Kotaraja Kecamatan Sikur Kabupaten Lombok Timur Tahun Pelajaran 2022/2023. PGSD, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Hamzanwadi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui korelasi antara self efficacy dengan hasil belajar siswa pada mata pelajaran PKn kelas IV di SD Negeri 04 Kotaraja Kecamatan Sikur Kabupaten Lombok Timur. Jenis Penelitian yang digunakan adalah penelitian korelasional dengan desain penelitian yang digunakan adalah kausal komparatif. Populasi dalam penelitian ini menggunakan satu kelas dengan sampel siswa berjumlah 29 orang. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, angket, dokumentasi dan tes. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu uji prasyarat analisis menggunakan uji normalitas, uji homogenitas dan uji hipotesis. Uji normalitas dengan menggunakan Kolmograv Smirnov, uji homogenitas menggunakan Levene Statistic dan uji hipotesis menggunakan uji-t dengan taraf signifikan 0,05. Berdasarkan perhitungan uji hipotesis, yang menyatakan bahwa nilai signifikansi self efficacy terhadap hasil belajar siswa kelas IV bernilai 0,042. Karena nilai signifikansinya 0,042 < 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa terdapat korelasi antara self efficacy dengan hasil belajar siswa pada mata pelajaran PKn kelas IV di SD Negeri 04 Kotaraja Kecamatan Sikur Kabupaten Lombok Timur Tahun Pelajaran 2022/2023. Kata Kunci: Self Efficacy, Hasil Belajar

Item Type: Thesis (undergraduate)
Subjects: Pendidikan dan Pembelajaran > Media Pembelajaran
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mrs Zurriyatun Thayyibah
Date Deposited: 25 Apr 2024 03:27
Last Modified: 25 Apr 2024 03:27
URI: http://eprints.hamzanwadi.ac.id/id/eprint/5528

Actions (login required)

View Item View Item